Sunday, May 16, 2010

‡ Thank You, Crystallion ‡


Seperti yang telah gw tuliskan di postingan sebelumnya mengenai keseharian gw selama HIMSISFO COMPETITION 2010 yang resmi telah selesai Jumat kemarin,

kali ini gw mau memberikan dedikasi gw kepada semua pihak yang telah membantu kelangsungan HIMSISFO COMPETITION 2010 yang bertema Crystallion [Create Your Business IT Case Solution in HIMSISFO COMPETITION] ini.


Terima kasih kepada para peserta yang telah mendaftarkan diri menjadi peserta dalam rangkaian acara HIMSISFO COMPETITION 2010 ini,
dari peserta lomba Show Your Talent,
peserta seminar "Smarter Planet",
peserta Workshop Object Oriented Analysis dan AJAX in PHP,
peserta Web Design Competition kategori pelajar,
peserta Web Design & Development kategori mahasiswa,
peserta Object Oriented Analysis Contest,
dan peserta Business Case Challenge.

Congratulations for all the winners. :D

Terima kasih kepada semua juri yang telah menyempatkan diri menjadi juri lomba,
mulai dari Show Your Talent,
WDC, WDDC, OOAC, dan BCC.

Terima kasih kepada pengajar Workshop.
Terima kasih juga kepada pembicara seminar dari PT. IBM Indonesia.


Terima kasih kepada semua pengisi acara selama EXPO HIMSISFO COMPETITION 2010.
Terima kasih juga kepada semua pihak sponsor dan media partner yang telah mendukung berlangsungnya acara HIMSISFO COMPETITION 2010 ini.


Dan secara istimewa gw ingin mengucapkan rasa terima kasih gw selaku Koordinator Divisi Acara HIMSISFO COMPETITION 2010 ini kepada:


Shandy
Ketua HIMSISFO COMPETITION 2010

Thanks sudah memilih gw menjadi Koordinator Acara.
Untuk pertama x nya kita bekerja sama dalam event sebagai DPI/Koord padahal sudah 2 tahun saling kenal. Haha.

Maafkan gw yang sering emosi dan panik.
Salut dengan ide-ide lo yang luar biasa,
bangga memiliki lo sebagai ketua. :)


David
Wakil Ketua HIMSISFO COMPETITION 2010

Ini kedua kalinya kita bekerja sama sebagai DPI/Koord.
Gw bangga punya wakil ketua yang mampu mensupport kami semua dengan semangat.

Mungkin kepala lo dah mumed abis x yah dengan berbagai hal yang ada,
tapi lo tetap ceria dan memberi kami semangat.
Thanks, dank. :)


Jeanette
Sekretaris HIMSISFO COMPETITION 2010

Wahai sosok yang berkutat dengan surat, surat, dan surat.
Thanks dah banyak direpotin ama gw yang minta ini itu.
Dah banyak gw bikin pusing dengan macam-macam hal.

Si pembawa keceriaan yang selalu heboh dan bikin gw ketawa walaupun banyak masalah yang bermunculan.
Thanks a lot, Jeanette. :)


Enny
Bendahara HIMSISFO COMPETITION 2010

Orang yang selalu disebut pelit ini berkutat dengan keuangan tanpa henti.
Akhirnya dengan kegigihannya yang luar biasa,
HIMSISFO COMPETITION 2010 ga mengalami masalah keuangan.

Thanks Enny yang selalu bersemangat.
You're really great. :)


Very
Koordinator Divisi Dekorasi & Dokumentasi HIMSISFO COMPETITION 2010

Banyak desain menumpuk dan macam-macam hal yang harus dicetak.
Print ini, desain ini, kertas ini itu, dan macam-macam hal lain.

Kita berdua sama-sama sibuk dari awal hingga akhir acara ini.
Thanks banget, Ver, untuk kerja samanya yang luar biasa hingga lo kurang tidur. Haha. :)


Wien
Koordinator Divisi Perlengkapan HIMSISFO COMPETITION 2010

Kamar di 39z yang sudah seperti gudang dengan berbagai barang menumpuk,
harus cari ini dan itu demi kelangsungan acara,
suka kelimpungan sendiri karena macam-macam hal.

Thanks untuk segala hal dari awal hingga akhir HC ini, Wien. :)


Brenda
Koordinator Divisi Support HIMSISFO COMPETITION 2010

Sahabat gw yang akhirnya bekerja sama dengan gw juga.
Si anak ajaib yang menjalani kehidupan dua universitasnya bersamaan dengan jabatan ini.
Repot dari pagi hingga malam, lo tetap Brenda yang luar biasa.

Thanks dan sorry dah banyak banget ngerepotin. :)


Sandy
Koordinator Divisi Publikasi dan Transportasi HIMSISFO COMPETITION 2010

Sosok yang dah bekerja sama dengan gw 2x juga.
Sibuk harus ngurusin kendaraan lah, publikasi lah,
kerepotan sana sini juga. Haha.

Thanks, dok, for everything. :)


Carola
Koordinator Sponsor dan Humas HIMSISFO COMPETITION 2010

Teman SMA gw ini lah yang sibuk mencari sponsor dan mengurus segala macam hal tentang humas demi HC ini.
Sibuk menkalkulasikan banyak hal demi suksesnya HC.

Gw bangga ama lo yang bisa melebihi target kita.
Thanks for you, Ola. :)



Divisi Acara HIMSISFO COMPETITION 2010

Erlan, Wakil Koordinator Divisi Acara,
siap memback up gw dengan berbagai hal.
Thanks atas rekomendasi band,
thanks dah bersedia meluangkan waktu lo untuk HC ini. :)

Rufina, Wakil Koordinator Divisi Acara,
walaupun repot ngurusin ultah,
tapi selalu ada juga untuk HC.
Thanks a lot, Nana. :)


Semua panitia divisi acara yang sudah banyak mensupport gw.
Maaf kalau koordinator kalian ini sudah melakukan banyak kesalahan ya. Haha.


Kepada semua panitia dari semua divisi yang dah mendukung kesuksesan HC ini dari awal hingga akhir.
Bantuan sekecil apapun yang kalian berikan itu berarti besar untuk kita semua.


Kepada semua MC dari Show Your Talent hingga EXPO:
Patricia, Ronald, Ria,
Febby, Ester, Juliyanto,
Toya, Merryana, Neny,
Michelle, Tony, Elly,
Meyli, Tommy, Kevin,
Obi, dan Juriana.


Kepada para DPI dan Koordinator HIMSISFO yang memberi banyak bantuan yang ga bisa disebutkan satu-satu lagi...


I'm proud to be a part of team with all of you.


Unforgettable moment.


Love HIMSISFO.


My second family...
forever and ever.
:)




+Lyrics of the day+
There's a spark that ignites the internal fire
It makes us strive for the best we can be and higher
Sometimes we stumble and we're back at the start
But it won't matter 'cause we're used to it hard
That's why it won't get us down, it's just the way that we are
It's not just the way that it works out sometimes
'Cause that we have was bought with our last dimes

Wherever we go through the rain and snow
From the sand and the sun to whichever way the wind blows
Each of our hearts make up equal parts
And they're bound by a cause that can't be held to man's laws
Facing the odds as human lighting rods
We grow strong from our pain though we've gone a little insane
Together we're one and as one we'll fall
However dark it seems, don't underestimate the team

Road life brings each of us close together
We don't sleep 'cause we know that it's now or never
It may be tough to ride and sleep in a van
Suspicuous looks and hiding out from the man
Can't tell us we're not a movement we just play in a band
We know what we want and we want it right now
Don't stand in our way 'cause we'll get it somehow
(The Team by Teen Idols)

1 issues:

Shandy Liu said...

NICE Article..

Thx tuk segalanya..

Muup banyak banget merepotkan selama HC. Tanpa lu , Acara HC gk mungkin
se INDAH dan se MERIAH kemarin.

Banyak yg terjadi di HC, mulai dr debat pendapat, silat lidah, saling
emosi, bahkan sampe diem"an wkakwa..
tapi itulah hidup dan persahabatan, penuh warna hahaha..

sry kalo gw ada banyak salah selama HC.

Yg jelas gw Appreciate banget atas segala nya yg telah lo lakuin di HC
er.

ah gw gk bs kata" lg dah, yg jelas gw bangga bgt sama lo.. hahahhaha