Monday, November 24, 2008

‡ 9 Tips for a Better Life ‡


1. Be grateful:
start or end every day by appreciating what you have rather than what you don't have. Make a ritual of it: "I'm grateful for..."
Do this 5 times, listing a different thing each time.

2. Put your fork or your sandwich down between mouthfuls.
This way you are likely to eat less and enjoy your food more.

3. Talk to a friend - not by email, but over the phone, or better still get together.

4. Sit at the table to eat, but clear the table of bills, things to do, etc.
It doesn't help your digestion, looking at your unpaid bills while you eat.

5. Walk (or jog or run) a little more.
You should be taking 10,000 steps a day, but most people are only taking 3,000 to 4,000.
Buying a pedometer will help to keep your motivation up.

6. Drink more water.
It's good for your skin, helps you to avoid constipation, and may help you to lose weight as we often misinterpret the body's thirst request as a food request.

7. Volunteer to help someone else.
Research shows that we live longer and happier lives if we spend time helping others rather than just thinking about ourselves.

8. Have a laugh.
Buy yourself a child's joke book, and indulge, or buy a bubble making machine and run around after the bubbles (see tip 5).

9. Look at the sky.
Research has shown that people in hospital make a better recovery if they can see the sky from their hospital beds. Why wait to be ill? Enjoy it now.

__________

9 tips untuk hidup yang lebih baik dari allthingsfrugal.com.

Karena gw males menerjemahkan langsung,
kira2 artiannya sesuai yang gw bahas dan gw komentari di bawah ini ajah y... =p


#1. Bersyukurlah; sebuah kata yang luar biasa sederhana namun kadang entah mengapa sulit dilakukan oleh kita.
Mulai dan akhiri hari kita dengan mensyukuri apa yang kita punya, bukannya apa yang tidak kita miliki dan hanya mengeluh karenanya... =)

#2. Ketika kita makan sesuatu, kadang ada tipikal orang yang terus memegang makanannya dengan begitu niatnya. Hehe.
Letakkanlah sejenak, nikmati apa yang kamu kunyah... =p

#3. Ngobrol dengan teman, jangan lewat e-mail; siapa juga yang tahu siapa yang mengetik tuh e-mail? =p
Lewat telepon lah minimal, tapi kalau bisa sih ketemu langsung ajah.. =)

#4. Duduk di meja makan untuk makan, tapi berhenti deh mandangin tagihan yang belum dibayar dan menumpuk di depanmu.
Rasa makanan dijamin tidak akan bertambah enak kalau tuh tagihan dipandangin terus.. =p

#5. Berjalan, jogging, atau lari lebih banyak. Hitung2 olahraga lah.. =p

#6. Minum lebih banyak air; jelas selain baik bwt kesehatan kita juga mengurangi resiko lain seperti dehidrasi -- yang ujung2nya yah kesehatan kita juga.. Huhue --

#7. Menjadi sukarelawan untuk menolong orang lain dikatakan sebuah penelitian membuat hidup seseorang lebih lama dan bahagia dibanding memikirkan diri sendiri;
pikirkan sejenak kebahagiaan orang lain yang kita tolong...
Memuaskan diri sendiri kan kita berguna bagi orang lain? =)

#8. Tertawalah tapi bukan berarti kalau tidak ada alasan terus tertawa tidak berhenti;
itu berarti Anda gila donk? =p
Manjakan dan penuhi dirimu sejenak dengan humor... =)

#9. Pandangi langit...
Penelitian menunjukkan bahwa pasien di rumah sakit yang memandangi langit lebih cepat sembuh dari penyakitnya dibanding yang tidak.
Nah mencegah selalu lebih baik daripada menyembuhkan; apa ruginya memandangi langit? =p


+Lyrics of the day+
This is the life! Hold on tight!
And this is the dream
It's all I need!
You never know where you'll find it
And I'm gonna take my time, yeah
I'm still getting it right
This is the fife
(This Is The Life by Hannah Montana)

0 issues: